Puluhan pelajar, mahasiswa dan pemuda melakukan unjuk rasa di kantor bupati

Suara Pembaca280 Dilihat

MAMASA. TRANSTV45.COM| Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Front pelajar dan pemuda menggugat melakukan unjuk rasa di depan Kantor Bupati Mamasa. Rabu 17/11/2021

Dalam aksinya massa menuntut pemerinta kabupaten Mamasa (PEMKAP)Mamasa,segerah membangun asrama mahasiswa di Mamasa.

Jendral lapangan massa aksi Wawan mengatakan,mahasiswa di Mamasa suda mulai banyak dari berbagai kecamatan, sehingga pembangunan asrama bagi mahasiswa di Mamasa sangat perlu.

Selain tuntutannya dalam pembangunan asrama,wawan juga menginginkan pemerataan tenaga pendidik dan fasilitas pendidikan yang memadai di kabupaten Mamasa,serta penyusulan muatan lokal dalam kuri kulum.

Massa aksi di terima oleh Satpol-PP Mamasa,Welem DP yang mewakili bupati Mamasa,iya meminta tujuh orang perwakilan pengunjuk rasa masuk menemui dan berdiskusi dengan Bupati.

Namun tawaran yang di berikan di tolak,massa merasa kecewa dan lebih memilih membubarkan aksi dengan alasan tidak bisa bertemu dengan Bupati Mamasa,”sebagai pelajar dan pemuda Mamasa kami sampai kesini untuk menyampaikan harapan,agar bagai mana PEMDA merealisasikan pendidikan yang layak untuk adik-adik akmi di pelosok, tapi hari ini kami tidak tercapai kesepakantan itu,yang ada kami di perhadapkan dengan kekecewaan karna sulit bertemu langsung dengan bapak Bupati Mamasa,”kami Front pelajar dan pemuda menggugat merasakan kekecewaan dan tidak lagi percayah kepada pemerintah Daerah dan kami sudah tidak punya harapan lagi kepada Pemda saat ini”Tambahnya

Menyikapi hal itu perwakilan PEMDA Mamasa,PLH Sekda Mamasa Kain Lotong Sambe menuturkan Bupati Mamasa selalu ingin mendengar aspirasi dari setiap Masryarakat apalagi dari perwakilan Mahasiswa.”namun tawaran yang di berikan PEMDA tidak di terimah mahasiswa sehingga mereka membubarkar diri, tampa bertemu dengan Bupati Mamasa “tutupnya

 

(Arjon)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *