DAIRI, TRANSTV45.COM|| Dairi – Kapolres Dairi Akbp Wahyudi Rahman , SH, S.I.K., MM Melalui Kasat samapta Polres Dairi Akp Tugono , SH Bersama Personil melakukan kegiatan dengan Membantu masyarakat menggiling jagung dalam rangka upaya menciptakan hubungan yang baik antar Polri dan masyarakat, guna dalam menciptakan kesejahteraan para petani di Kelurahan Sidikalang Kecamatan Sidikalang Kabupaten Dairi, Rabu (19/10/22)
Selain itu, kegiatan tersebut juga dilakukan sat samapta polres dairi, Melaksanakan kegiatan patroli dialogis ke pemukiman penduduk guna mengantisipasi terjadinya guankamtibmas dan himbauan kepada masyarakat agar hati-hati dengan penipuan online melalui handphone dan sosial media lainnya agar tidak mudah percaya dan mengkonfirmasi kebenaran berita yang diterima dan kepada pemilik kendaraan bermotor agar setiap diparkir dijaga betul dan minimal dengan kunci ganda ( double ).
“Disela-sela Kesibukan dalam pelaksanaan tugas yang diemban Sat Samapta Polres Dairi juga Siap selalu mendampingi serta membantu masyarakat dalam Meningkatkan kesejahtraan Ketahahan Pangan yang ada di kabupaten dairi” Ucap Tugono
Sementara itu, petani jagung tersebut sangat berterima kasih atas bantuan dan apresiasi dari Sat Samapta Polres Dairi, yang telah membantu meringankan pekerjaan petani, mulai dari turun ke sawah atau ladang memanen sampai proses penggilingan jagung dan megangkat karung kami, mudah-mudahan ketahan pangan yang ada dikabupaten dairi dapat sejahtra.
” Aksi nyata ini, merupakan hanya semata untuk mendorong para petani yang ada di wilayah Kecamatan, untuk membantu sejahterakan masyarakat sekaligus mensukseskan Swasembada Pangan Kabupaten Dairi”, Katanya Tugono
Tampak hadir dalam melaksanakn kegiatan tersebut Kaurbin Ops Sat samapta Polres Dairi Ipda JP. Karosekali serta para personil Sat Samapta Polres Dairi.||
Penulis: Hendri Angka