Dewan Pimpinan Pusat Partai Bulan Bintang (PBB) Tentang Penyampaian Tanda Gambar Dan Nomor Urut Partai  Penyelenggara Pemilu 2024

Breaking News420 Dilihat

Lampung Utara, TransTV45.com ||Sebagaimana diketahui, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan Partai Bulan

Bintang (PBB) sebagai salah satu partai politik Peserta Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, pada Rabu 14 Desember 2022.

Prof. Dr. Yusril Ihza Mahendra, ketua umum PARTAI BULAN BINTANG, mengatakan Mudah-mudahan Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan petunjuk-Nya kepada kita dalam menunaikan tugas sehari-hari, Aamiin.

Sehubungan dengan itu, maka Dewan Pimpinan Pusat Partai Bulan Bintang perkenalkan Tanda Gambar dan Nomor Urut Partai Bulan Bintang pada Pemilu 2024, yaitu nomor (13)

Penyampaian Tanda gambar dan nomor Urut Partai Bulan Bintang disampaikan melalui surat yang diberikan kepada Pimpinan Media Cetak/Elektronik dan Online beserta ketua Organisasi Pers, pada 21 Desember 2022.

Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya kami haturkan terima kasih yang bertanda tangan Ketua Umum Partai Bulan Bintang Prof. DR. Yusril Ihza Mahendra dan Sekretaris Jenderal Ir. Afriansyah Noor M.Si ||*Juanda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *