Wujud Keakraban dan Sikap Toleransi Kepada Warga Polres Mamasa Melaksanakan PAM Keberangkatan Haji Kab Mamasa

Berita, Daerah1508 Dilihat

Mamasa, TransTV45.com ||Dipimpin langsung Wakapolres Mamasa Kompol Kemas Aidil Fitri yang mewakili Kapolres Mamasa polres Mamasa melaksanakan PAM kegiatan Pelepasan keberangkatan Calon Jemaah Haji Kloter 16 Mamasa Tahun 2023, Minggu (Ahad) (04/06/2023) pukul 07.00. wita

Dalam kegiatan ini Polres Mamasa melakukan Pengawalan menuju Asrama haji dan juga pengamanan di lokasi keberangkatan dilakukan Pengamanan sesuai dengan surat perintah Nomor : Sprint/Huk 6.6/2023 didalam surat perintah tersebut terdiri dari 45 personil Mamasa yang di bagi dari penugasan pengawalan, pengamanan jalur, PAM ka dan pamtup

Selama kegiatan berlangsung telah dilakukan pengamanan dan situasi dalam keadaan aman terkendali.

Jumlah Calon jamaah haji Kabupaten Mamasa berjumlah 36 orang dengan pemberangkatan kloter 16

“Waka polres Mamasa mengatakan giat pengamanan ,dan pengawalan haji di kota Mamasa ini adalah sebagi upaya polri bahwa polri, (polres Mamasa) selalu dekat dan memberikan pelayan terbaik kepada warga kab Mamasa

Semoga kelak calon jemaah haji nantinya bisa khusuk menjalankan ibadah di Mekkah nantinya, ingat Allah SWT, disaat kita merasa lelah dalam menjalankan ibadah nantinya, pungkasnya

Waka polres Mamasa pun menitipkan pesan kepada jemaah haji kab Mamasa kita jaga diri kita sendiri, jangan sampai membuat masalah nantinya, apapun cobaan di berikan Allah nantinya disana, agar tetap Istigfar pasti insyallah akan dipermudah dan diringankan segala sesuatu nya.

“Kemudian yg terakhir, seringlah bertauhid dan pada saat di mekkah nantinya, insyallah bisa menjalaninya dengan berkah dan doakan keluarga kita yg belum bisa berangkat haji agar bisa berangkat haji bersama dan selamat menunaikan ibadah haji.” ucap Waka polres Mamasa.**

ARJON MK/HUMAS POLRES MAMASA

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *