Bhabinkamtibmas Polsek Mamasa Bersama Warga, Gotong Royong Merenovasi Bangunan Kantor Desa

Daerah263 Dilihat

Mamasa Sulbar||TrensTV45.com||Tugas Bhabinkamtibmas Tidak Hanya Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat, tapi juga membantu meringankan pekerjaan masyarakat.

Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Mamasa Brigpol Sukriyadi Syam Yang Turut Serta Membantu dalam Merenovasi Bangunan Kantor Desa Rambusaratu Kec.Mamasa Kab.Mamasa,Sulbar.

Jumat 07 Juni 2024

 

Dengan berseragam lengkap dirinya bersama Kepala Desa Rambusaratu, dan Masyarakat turun langsung mengikuti kegiatan gotong royong Merenovasi Bangunan Kantor Desa Rambusaratu.

 

Brigpol Sukriyadi Syam Dalam Kesempatannya Mengatakan Selain menjamin situasi kamtibmas,Kami juga ikut terlibat dalam membangun kebersamaan dengan masyarakat mewujudkan Polri yang humanis, diantaranya dengan Gotong Royong bersama Masyarakat.

 

Kegiatan ini sebagai wujud kebersamaan sosial dan ciri masyarakat Desa Rambusaratu yang penuh dengan kebersamaan dan kekeluargaan. Ucap Brigpol Sukriyadi Syam.

Tim Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *