Polres Kaur Polda Bengkulu Gelar Penebaran Ikan Di Sungai Desa Cecupan

Polres372 Dilihat

Kaur Bengkulu||TrensTV45.com||Pada sekira pukul 09.00 wib s/d selesai, Polres Kaur Gelar Penebaran Ikan di Perairan sungai Desa Cecupan Kecamatan Tetap kabupaten kaur.Demi Melestarikan Ikan Di Kawasan Kabupaten kaur hari ini. Kamis,(13/06/2024).

 

Dalam kegiatan penyebaran beni ikan di hadiri Kapolres kaur di wakili oleh Wakapolres Kaur Kompol Indramawan kusuma Trisna S.H,S.I.K berserta anggota, Babinsa,Kepdin perikanan,Camat Tetap.perangkat desa dan BPD Cecupan beserta masyarakat.

 

Wakapolres Kaur Kompol Indramawan kusuma Trisna S.H,S.I.K,menyatakan bahwa Gerakan Penebaran Ikan di sungai Desa Cecupan ini bertujan untuk melestarikan ikan-ikan yang ada di perairan seluruh kabupaten kaur,di tiap air sungai di kaur yang mulai punah dikarenakan banyaknya masyarakat yang membuang limbah ke sungai.

 

“,Kami berharap dari pemerintahan desa tiap wilayah, mengajak Masyarakat dapat menjaga dan memelihara sungai agar ikan yang sudah kita sebarkan bisa bertahan hidup sesuai dengan kondisi air yang ada. tutup Wakapolres Kaur Kompol Indramawan kusuma Trisna S.H,S.I.K.

 

Lukman Suhadi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *