IBADAH UMUM PEMKAB PAKPAK BHARAT BERLANGSUNG HIKMAD

Berita, Daerah9 Dilihat

Pakpak Bharat, TransTV45.com|| Ibadah Umum Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat hari ini (14/03/2025) di aula bale sada arih berjalan hikmad. Lantunan koor gabungan Dinas Komunikasi dan Informatika bersama Dinas Koperasi, Perindustrian, Perdagangan dan UMKM mendapat tempat tersendiri dihati para hadirin.

Koornya itu tadi, sangat bagus, boleh kita ulang sekali lagi, nanti kita lelang bersama yang akan kita sumbangkan dipembangunan bale Centrum GKPPD yang sedang berjalan sekarang, ungkap Drs. Losmar Berutu, Kepala Dinas Penanaman Modal dan Perijinan Terpadu Satu Pintu yang hadir mewakili Bupati Pakpak Bharat.

Sementara itu Pdt. Mustar Padang dalam Khotbahnya menjelaskan, bahwa manusia sesungguhnya smaa di Mata Tuhan, sebagai mahluk ciptaannya yang paling mulia.

Dimata Tuhan manusia itu adalah sama,

Manusia itu adalah anugerah Tuhan, wajah Tuhann yang berdiam dalam diri kita, yang itu artinya Tuhan tidak membeda-bedakan kita, jelas dia.

 

( Hendry Angkat )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *