PKS Sulbar Siap mengikuti Verifikasi Partai Politik

Politik385 Dilihat

Mamuju-Transtv45.Com||Dewan Pimpinan Wilayah Partai Keadilan Sejaterah ( DPW PKS) Sulawesi Barat menerimah kunjungan kerja Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan Sejahtera (DPP PKS) dalam rangkah memantau persiapan verifikasi Partai Politik DPW PKS dan DPD PKS se Sulawesi Barat.

Turut hadir dalam rombongan DPP Ahmad Fathul Bari (Wasekjen PKS), Ayon Prasetyawan (Wasekjen PKS), Iqbalur Ramadan (Sekretaris Wasekjen PKS), dan Wardoyo (Bidang Pembinaan Wilayah Sulawesi DPP PKS).minggu 26/6/2022.

Kedatangan Rombongan DPP PKS diterima oleh Yuki Permana (Ketua DPW PKS Sulbar) dan Hamdan (Sekretaris DPW PKS Sulbar) di Kantor DPW PKS Sulawesi Barat.
Dalam sambutannya, Ketua DPW PKS Sulawesi Barat Yuki Permana menyampaikan, bahwa PKS Sulbar sudah sangat siap mengikuti tahapan pemilu 2024. Struktur dari mulai mulai tingkat wilayah sampai Cabang beserta 2000 lebih anggota PKS siap memenangkan PKS pada Pemilu 2024.Kesiapan verifikasi secara internal Partai.

Wasekjen PKS Ayon Prasetyawan
yang juga ketua rombongan tim verfikasi internal PKS menyampaikan, bahwa kehadiran rombongan tim Sekjen dan DPW Sulawesi kali ini adalah untuk memastikan secara langsung kesiapan Partai Keadilan Sejaterah(PKS) dalam menghadapi Pileg 2024.” Ujar Ayon.

Selain itu,khususnya untuk kelengkapan dokumen partai yang diperlukan dalam verifikasi partai politik yang akan dimulai 1 agustus nanti.Pemilu 2024
kami optimis bisa maksimal lagi supaya target mendapatkan kursi di legislatif bisa terwujud,” katanya.

Di tempat yang sama,sekertaris Umum DPW PKS Sulbar Hamdan menambahkan, sampai saat ini sudah terbentuk 6 Kepengurusan DPD di 6 Kabupaten,dan 69 kepengurusan DPC dilevel Kecamatan. Pemilu 2024 kami optimis bisa maksimal lagi supaya target mendapatkan kursi di legislatif bisa terwujud,” katanya, Minggu (26/06/2022).

Diharapkan dengan lolosnya PKS Sulbar di semua daerah, akan berdampak pada meningkatnya capaian suara dan penambahan kursi baik di level Kabupaten sampai Pusat.” jelas Hamdan

Secarah terpisah Budi Mansur, ketua DPD PKS Majene,
menyampaikan,nantinya hasil Verifikasi akan diteruskan di pengurus di tingkat kecamatan hingga desa. Langkah ini diambil karena PKS menata kembali dapilnya menjadi prioritas. Pasalnya, ada dapil baru yang berpotensi mendulang suara.Tulis Bidi Mansur Melalui pesan WhastApp Minggu 26/6/2022.

“Secara struktur kami siap. DPD PKS Majene sudah menyiapkan verifikasi guna memenuhi persyaratan sebagai partai politik peserta pemilu. Mengenai strateginya tidak menutup kemungkinan tidak menutup diri dan siap berkolaborasi,” ujarnya.
(Whd)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *